Zodiak Paling Sial di Tahun 2023

Rabu 23-08-2023,11:30 WIB
Reporter : AZIZ AHMAD
Editor : AZIZ AHMAD

Selain itu, Libra yang selama ini dikenal murah hati akan menghabiskan uangnya untuk orang-orang yang ia sayangi, mulai dari memberi hadiah, tiket liburan, hingga gawai terkini.

4. Capricorn

Ketika memiliki pasangan, zodiak satu ini selalu berorientasi pada komitmen dan keinginan berkeluarga. Sayangnya, ketika ada orang yang mulai mendekatinya, keinginan tersebut justru luntur.

Oleh karena itu, zodiak Capricorn sebaiknya mencari pasangan saat dirinya sudah benar-benar siap memulainya.

5. Gemini

Tahun 2023 bukan tahun keberuntungan Gemini untuk hal percintaan. Zodiak satu ini dikenal mau memberikan apa pun yang mereka miliki pada pasangan.

Sayangnya, Gemini sering memilih pasangan yang kurang tepat. Namun, saat seorang Gemini berhasil menemukan pasangan yang energi cintanya seimbang, mereka akan bahagia sampai tua.

Beberapa zodiak diatas yang diperkirakan kurang beruntung di tahun 2023 ini. 

BACA JUGA:

 

 

Kategori :