Film Kisah Hidup Laura Anna yang akan Diperankan oleh Amanda Rawles, Berikut Sinopsisnya!

Rabu 29-05-2024,13:00 WIB
Reporter : Desi AP
Editor : Desi AP

“Karena hakikat kehidupan cintailah kamu apa adanya sebisa-bisanya aja, sampai kamu sebenci-bencinya,” tambah Hanung. Rencananya film ini akan tayang di tahun ini.

 

 Film Film ini menceritakan  kisah nyata Laura Anna Edelenyi yang merupakan seorang selebgram Indonesia dengan keturunan Hongaria.

Ia lahir di Budapest, Hongaria pada 20 September 2000. Pada 8 Desember 2019, Laura Anna mengalami kecelakaan mobil yang disebabkan oleh pacarnya saat itu, Gaga Muhammad.

BACA JUGA:Sinopsis Film Thriller Indonesia dengan Judul Monster (2024)

BACA JUGA:COMING SOON!! Film Horizon: An American Saga, Ini Sinopsisnya

 

Akibat kecelakaan itu , Laura Anna mengalami spinal cord injury atau cedera tulang belakang yang menyebabkan kelumpuhan sepanjang hidupnya karena kecelakaan tersebut Laura Anna meninggal dunia pada 15 Desember 2021 setelah sekian lama menderita penyakit.

 

Film ini merupakan biografi singkat dari kisah perjalanan hidup Laura Anna yang mengalami insiden kecelakaan bersama pacarnya hinggat akhir hayatnya.

 

Lalu bagaimanakah kelanjutan kisah Laura ? Nantikan Film Laura dibioskop kesayanganmu pada Bulan September mendatang!

 

Kategori :