BACA JUGA:Tanda Pasangan Belum Siap Untuk Menikahimu
BACA JUGA:Keuntungan Menikah dengan Teman, Nyaman dan Saling Mendukung
6. Menikmati Waktu Bersama Teman dan Keluarga
Sebelum menikah, luangkan lebih banyak waktu untuk menikmati kebersamaan dengan teman-teman dan keluarga.
Setelah menikah, prioritas mungkin akan bergeser dan waktu luang lebih terbatas.
Manfaatkan momen ini untuk mempererat hubungan, menciptakan kenangan bersama, dan berbagi cerita serta kebahagiaan dengan orang-orang terdekat.
7. Menghadapi Rasa Takut dan Tantangan Pribadi
Menghadapi rasa takut atau tantangan pribadi seperti mengatasi rasa minder, belajar berbicara di depan umum, atau memulai sesuatu yang baru dapat memberikan kekuatan dan kepercayaan diri.
Pengalaman ini akan menjadi bekal dalam menghadapi tantangan yang mungkin muncul dalam pernikahan nantinya.
BACA JUGA:Alasan Mengapa Perencanaan Keuangan Sebelum Menikah Sangat Penting
BACA JUGA:Resiko Menikah Muda Bagi Pria dan Wanita
8. Mengenal Diri Sendiri Lebih Dalam
Sebelum menikah, penting untuk mengenal diri sendiri lebih dalam.
Pahami apa yang kamu inginkan, apa nilai-nilai yang kamu pegang, dan apa saja yang bisa membuatmu bahagia.