Menjadi Muslimah Sejati di Akhir Zaman

Senin 03-02-2025,08:00 WIB
Reporter : Sari Apriyanti
Editor : Nike Oktarina

“Sesungguhnya setiap agama itu memiliki akhlak dan akhlak Islam itu adalah rasa malu.” (HR. Ibnu Majah no. 4181)

Bukan perkara mudah untuk menjadi seorang muslimah sejati, namun dengan niat yang tulus karena Allah, tantangan apapun pasti dapat dihadapi.

Oleh karena itu, menjadi muslimah sejati adalah perjalanan yang penuh perjuangan, namun hasilnya akan membawa kebahagiaan di dunia dan akhirat.

Kategori :