Dewan Ajak Pelajar Kuliah di IAIN Curup, Kampus Pilihan & Mumpuni

Dewan Ajak Pelajar Kuliah di IAIN Curup, Kampus Pilihan & Mumpuni

CE ONLINE - Ketua Komisi I DPRD Rejang Lebong, Hidayatulah mengajak masyarakat Rejang Lebong untuk memanfaatkan kampus IAIN Curup. Selain merupakan kampus pilihan yang mumpuni di Rejang Lebong, IAIN juga saat ini tengah memulai pembukaan PMB.
"Yang jelas kampus ini mempuni dan sudah terbukti menciptakan orang orang handal di Rejang Lebong," sampainya.

Adapun salah satu dasar menjadikan IAIN sebagai kampus pilihan, yakni sejauh ini pihaknya melihat IAIN Curup mampu bersaing dengan kampus sejajar dengannya. Bahkan mampu bersaing dengan kampus yang sudah dengan menjadi UIN dan juga yang lainnya.
"Karena IAIN ini kampus terbesar yang dimiliki Rejang Lebong, jika dibanding dengan kabupaten lain, dan sejauh ini juga sudah menunjang pendidikan baik untuk Provinsi Bengkulu ataupun Provinsi yang bedekatan dengan Rejang Lebong," terangnya.

Ditambah lagi yang ikut menjadi salah satu pertimbangan yakni dari segi biaya kuliah di IAIN Curup tidak begitu besar, jika dibanding masyarakat mengambil kuliah diluar Rejang Lebong. Dengan kualitas yang sama. Terlebih lagi saat ini tengah pendemi, dimana seluruh sektor Bersambung

Baca selengkapnya di Koran Harian Curup Ekspress edisi Rabu, 20 Januari 2021

Ingin Langganan Koran? Hubungi Kontak Whatsapp +62 821-7863-9651

IKUTI JUGA AKUN MEDIA SOSIAL CE DIBAWAH INI:

Sumber: