Rekomendasi Lauk Anak: Ayam Teriyaki

 Rekomendasi Lauk Anak: Ayam Teriyaki

Ayam Teriyaki -ILUSTRASI/NET-

FOOD,CURUPEKSPRESS.COM - Ayam teriyaki adalah hidangan masakan Jepang yang terdiri dari potongan-potongan ayam.

Kemudian, memasaknya dengan saus teriyaki yang rasanya manis dan gurih. Saus teriyaki terbuat dari kecap, gula, mirin (optional), dan sake.

Yuk simak resep dibawah ini.

 

Bahan-bahan:

  • Sepotong Ayam
  • Tahu Putih 2 buah uk sedang
  • Tepung Kriuk Serbaguna
  • Gula Merah
  • Asem Jawa

BACA JUGA:Simple!! Resep Oseng -Oseng Jamur

BACA JUGA:Resep Sambal Kemangi

 

Bumbu Ulek/Halus:

  • Bawang Bombang 3/4 saja
  • Bawang Putih
  • Bawang Merah
  • Cabe Rawit
  • Daun Bawang

Bumbu Tabur:

  • Garam
  • Ladaku
  • Masako
  • Kecap
  • Ketumbar bubuk
  • Bon Cabe

BACA JUGA: Resep Asem-Asem Kambing

BACA JUGA:Resep Soto Madura

 

Cara Membuat:

  • Potong Ayam ukuran dadu. Marinasi Ayam dengan Tepung Racik Serbaguna yang sudah ditambahkan Lada, Ketumbar, dan Bon Cabe di adonannya.
  • Iris² bawang Bombay & daun bawang. Lalu ulek/blender halus bumbu halusnya.
  • Iris² gula merah & siapkan air rendaman Asem Jawa.
  • Goreng Ayam yang sudah dimarinasi dengan Tepung semalam.
  • Gongso bumbu halus bersama Sereh Daun Salam sampai harum. Lalu masukkan irisan daun bawang & bawang Bombay, aduk. Masukkan gula merah kemudian masukkan air rendaman Asem Jawa.
  • Kasih Per-Bumbu-an duniawi seperti di gambar. Tes rasa. Biarkan sampai sedikit caramelize. Masukkan Ayam Tepung yg sudah digoreng. Aduk² sampai bumbu menempel rata ke Ayam Tepung goreng.
  • Siap disajikan.

Sumber: