Tanda Kamu Terobsesi dengan Pekerjaan Buat Hidup Jadi Gak Seimbang

Tanda Kamu Terobsesi dengan Pekerjaan Buat Hidup Jadi Gak Seimbang

Terobsesi dengan Pekerjaan Buat Hidup Jadi Gak Seimbang--

BACA JUGA:Tips Menambah Penghasilan Tanpa Mengorbankan Pekerjaan Utama

BACA JUGA:7 Bidang Pekerjaan di Digital Marketing yang Banyak Dicari di Tahun 2025

 

5. Kesulitan Mengatur Prioritas

Ketika terobsesi dengan pekerjaan, kamu akan sulit memprioritaskan hal-hal penting di luar pekerjaan. Pekerjaan menjadi pusat perhatian utama, sementara kebutuhan pribadi, hobi, atau hal-hal lainnya seringkali dikesampingkan. Hal ini bisa menyebabkan kebingungan dalam mengatur waktu dan mengarah pada perasaan tertekan.

6. Mengabaikan Hobi atau Minat Lainnya

Salah satu dampak negatif dari terobsesi dengan pekerjaan adalah kehilangan minat terhadap hal-hal lain yang sebelumnya menyenankan. Hobi, kegiatan kreatif, atau bahkan hanya sekadar bersantai menjadi tidak menarik lagi. Ini dapat mengurangi kualitas hidupmu dan membuatmu merasa "kosong" meskipun secara profesional kamu mencapai banyak hal.

7. Kamu Menganggap Pekerjaan sebagai Identitasmu

Jika pekerjaanmu sudah menjadi bagian utama dari identitas dirimu, itu pertanda bahwa kamu sudah terjebak dalam obsesi tersebut. Kamu mulai mengukur nilai dirimu hanya berdasarkan pencapaian karier dan bagaimana orang lain menilai pekerjaanmu. Ini bisa merusak rasa percaya diri dan mengurangi kebahagiaan pribadi.

BACA JUGA:Inilah Manfaat Tidak Pernah Ganti Pekerjaan

BACA JUGA:Cara Menemukan Kebahagiaan di Pekerjaan yang Kamu Benci

 

8. Mengabaikan Sinyal Stres dan Kelelahan

Sering merasa cemas, tertekan, atau stres karena pekerjaan? Atau mungkin merasa sangat lelah bahkan setelah tidur semalaman? Ini adalah sinyal tubuh yang tidak bisa diabaikan. Jika kamu terus bekerja meskipun tubuhmu memberi tanda kelelahan, itu berarti kamu sudah terjebak dalam siklus kerja yang tidak sehat. Mengabaikan sinyal stres bisa berujung pada burnout, yang bisa mempengaruhi kesehatan fisik dan mental secara serius.

9. Sulit untuk Berkata 'Tidak'

Sumber: