"Saya ini hanya berdua dengan istri, kami ini pendatang. Kami khawatir jika kembali ke sana," ungkapnya.
BACA JUGA:
- BREAKINGNEWS: OSIS SMAN 1 Galang Dana Bantu Guru Korban Penganiayaan
- Kasus Guru Dianiaya Wali Murid Hingga Mata Pecah, Begini Pernyataan Sikap PGRI Bengkulu
KBM SMAN 7 RL Kembali Normal
Sementara itu, Kepala SMAN 7 Rejang Lebong Tuharlan Effendi saat ditemui di sekolah mengatakan bahwa kegiatan belajar mengajar (KBM) mulai Selasa (8/8) hari ini kembali normal seperti biasa.
Dimana pada hari pertama masuk sekolah pasca diliburkan sementara, akan dijaga oleh TNI dan Polri.
"Besok (hari ini, red) kegiatan belajar mengajar kembali normal seperti biasa. Siswa akan mengikuti pembelajaran seperti biasanya," pungkasnya.