Tips Mengatur Keuangan untuk Para Pelajar Agar Tidak Boros

Senin 12-08-2024,08:00 WIB
Reporter : Anjela
Editor : Desi AP

4.Catat semua pengeluaran mu bulan ini 

    Contohnya. Dikasih ortu uang 700k 1 bulan Pengeluaran 1 bulan 500k, sisa 200k sisanya bisa kamu tabung.

 

5.Jangan mudah tergiur

   saat kamu ingin berbelanja belilah barang yang sesuai dengan kebutuhan kamu saja dan jangan mudah tergiur dengan  barang-barang lucu atau bagus.

Inilah mengatur keuangan bagi para pelajar, semoga artikel ini membantumu!

Kategori :