Simak! Cuma Profesi Ini yang Gelarnya Bisa Dicantumkan di Tiket Pesawat, Apakah Ada Gelarmu?

Sabtu 09-11-2024,03:00 WIB
Reporter : Desi AP
Editor : Desi AP

Meski begitu, hal ini mungkin belum tentu berlaku untuk seluruh maskapai penerbangan, karena mereka memiliki kebijakan yang berbeda-beda terkait pengisian kolom nama penumpang beserta gelar.

Terdapat maskapai yang menyediakan 3 kolom dengan inisial nama depan (first name), nama tengah (middle name), dan nama akhir (last name).

Ada juga maskapai yang memilih hanya menyediakan 2 kolom pada pengisian informasi data diri penumpang. Namun untuk titel biasanya akan selalu ada di tiket pesawat.

BACA JUGA:Hal yang Harus Dipersiapkan untuk Alih Profesi

BACA JUGA:Mengungkap Rahasia Kecerdasan Emosional: Kunci Kesuksesan Pribadi dan Profesional

 

Hal serupa juga disampaikan dalam laman Aviation Stack Exchange, jika kita membeli tiket pesawat secara daring (online), terdapat beberapa pilihan gelar yang dapat dipilih seperti Mr., Mrs., dr., Rev., dan lain-lain.

Jadi, untuk kalian semua yang bekerja sebagai dokter, jangan lupa cantumkan gelarmu di tiket pesawat ya! Itulah beberapa gelar profesi yang bisa dicantumkan di tiket pesawat. Semoga Artikel ini membantumu!

Kategori :