BACA JUGA:Jangan Diabaikan! Berikut 5 Bahaya Tidur Sore yang Jarang Diketahui
“Pencegahan itu kuncinya. Tetap tenang, tapi jangan lengah,” tegasnya.
Ia juga mengimbau masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan seperti mencuci tangan, menjaga jarak, dan memakai masker. “Dengan langkah sederhana ini, virus HMPV dapat dicegah penyebarannya,” tutup Menkes.