Asal Usul dan Pesona Danau Suro Kepahiang

Asal Usul dan Pesona Danau Suro Kepahiang

Salah satu pengunjung saat mendatangi Danau Suro Kepahiang--

Berikut beberapa alasan kenapa Danau Suro Kepahiang harus dikunjungi.

 

1. Memiliki Saung dan Rakit Keliling

 

Selain pemandangan alami, beberapa daya tarik di Danau Suro Kepahiang adalah terdapat 2 buah saung dan anjungan dermaga rakit yang letaknya terlindungi pepohonan besar.

Ada juga dibangun rest area serta jembatan gantung yang lurus melintang ke atas danau.

Danau yang berisikan air tawar dan tumbuhan eceng gondok ini dapat dikelilingi dengan menggunakan rakit mesin milik warga setempat, rakitnya sih tidak terlalu

besar, tetapi kapasitas maksimalnya mencapai 20 orang.

Sementara itu, tarif untuk masuk Rp 5 ribu dihitung per pengunjung.

Wilayah danau ini sebenarnya berbatasan dengan Desa Suro Bali.

Bila naik rakit mesin ke bagian barat, pengunjung akan bisa singgah ke tepian desa itu dan mampir ke 2 buah pulau berukuran kecil yang ada di tengah danau.

 

BACA JUGA:

 

2. Memiliki Tambak Ikan

Sumber: