Mahasiswa Akhir Harus Tahu, 5 Aplikasi yang Wajib Dimiliki Saat Susun Tugas Akhir (Skripsi)

Mahasiswa  Akhir Harus Tahu, 5 Aplikasi yang Wajib Dimiliki Saat  Susun Tugas Akhir (Skripsi)

Sumber: screenshot akun tiktok @ritar/ Miya Diosi/ Magang Ce--

 

3. Aplikasi Pengelolah Data

 

Mahasiswa dapat menggunakan beberapa aplikasi pengelolah data dalam membuat skripsi seperti SPSS. SPSS merupakan perangkat lunak dari IBM yang dapat dengan cepet mengelolah kumpulan data besar untuk memberikan awasan untuk pengambilan keputusan dalam melakukan penelitian.

Selain itu, mahasiswa juga bisa menggunakan AMOS sehingga mengimplementasikan pendekatan yang umum untuk analisis data pada model persamaan struktur yang menjelaskan anilisa struktur kovariansi atau casual modelling.

BACA JUGA:

 

4. Elicit

 

Dengan menggunakan aplikasi ini mahasiswa bisa mencari referensi terpercaya. Aplikasi ini menyediakan jawaban atas pertanyaan pengguna berdasar referensi ilmiah seperti seperti jurnal.

Biasanya pengguna Elicit bisa bertanya tentang informasi mengenai konsep, sejarah, dan fakta ata masalah.

 

5. Consensus

 

Aplikasi ini hamoir mirip dengan Elicit, pengguna dapat mengajukan pertanyaan tentang masalah penelitian. Selanjutnya, Consensus bisa memberikan jawaban yang disertai referensi dari buku dan jurnal.

Sumber: