COMING SOON!! Film Romeo Ingkar Janji, Ini Sinopsisnya

COMING SOON!! Film Romeo Ingkar Janji, Ini Sinopsisnya

Poster Film Romeo Ingkar Janji-ILUSTRASI/NET-

ENTERTAINMENT,CURUPEKSPRESS.COM - Film yang berjudul Romeo Ingkar Janji dengan genre romansa ini akan segera tayang pada bulan juli mendatang.

 

Tak main-main film ini disutradarai oleh sutradara perain piala citra sutradara terbaik FFI 2017 yang benama Emil Heradi.

 

"Lewat potongan adegan ini, kami ingin mengenalkan dunia Romeo dan Agatha di film ini. Karakter Romeo yang puitis dan dunia yang meleburkan drama dan magis, semoga menjadi oase di perfilman kita,” kata Emil Heradi.

BACA JUGA:Film 'Janji Darah' yang Dibintangi Natasha Wilona dan Emir Mahira Berdasarkan Kisah Nyata, Ini Sinopsisnya!

BACA JUGA:COOMING SOON!! Sinopsis Film Venom 3: The Last Dance

 

Film Romeo Ingkar Janji ini diprosuderi oleh Leni Lolang dan Jeremy Thomas, dan digarap oleh rumah produksi  Adhya Pictures dan Creative Power Management yang menggandeng beberapa aktris ternama sebagai berikut:

  1. Morgan Oey sebagai Romeo
  2. Valerie Thomas sebagai Agatha
  3. Zulfa Maharani
  4. Unique Priscilla
  5. Widyawati
  6. Donny Damara
  7. Tatyana Akman
  8. Fajar Nugra

BACA JUGA:Sinopsis Film Joker: Folie à Deux 2024, yang Diperankan Joaquin Phoenix

BACA JUGA:Awal Mula Konflik Antara Autobots Vs Deception : Film 'Transformers One' Simak Sinopsisnya!

 

Film Romeo Ingkar Janji ini menceritakan tentang kehidupan seorang gadis yang menjadi korban broken home yang bernama Agatha.

 

Sumber: