Resep Puding Pisang Simple

Resep Puding Pisang Simple

Puding Pisang-ILUSTRASI/NET-

FOOD,CURUPEKSPRESS.COM - Puding pisang adalah puding yang umumnya terdiri dari lapisan kustar rasa vanila manis, wafer vanila dan/atau ladyfinger dan irisan pisang segar yang ditempatkan di piring dan disajikan, di atasnya diberi krim kocok atau meringue.

Mari simak resep dibawah ini.

 

Bahan-bahan:

  • 1 sachet Jelly plain
  • 3 buah pisang kepok
  • 400 ml air
  • 80 gr kental manis
  • Secukupnya Kental manis coklat
  • 1 Kemasan Mika

BACA JUGA:Resep Puding Custard Si Dessert Simple!

BACA JUGA:Resep Puding Cendol Cocok untuk Ide Juala

 

Cara Membuat:

  1. Haluskan pisang dengan blender
  2. Tuang air kedalam panci, lalu tambahkan jelly plain sambil diaduk
  3. Setelah larut tambahkan pisang yang sudah dihaluskan, aduk hingga merata
  4. Tambahkan kental manis, lalu masak hingga didih
  5. Diamkan hingga set
  6. Setelah set keluarkan pudding dari cetakan
  7. Pindahkan pudding ke kemasan
  8. Beri kental manis sebelum pudding disajikan.

Sumber: