5 Tips Sukses Jualan di Rumah yang Harus Kamu Tahu

5 Tips Sukses Jualan di Rumah yang Harus Kamu Tahu

5 Tips Sukses Jualan di Rumah yang Harus Kamu Tahu-ILUSTRASI/NET-

Gunakan foto produk yang menarik, deskripsi yang jelas, dan jangan lupa untuk aktif dalam berinteraksi dengan pelanggan.

Hal ini akan membantu membangun kepercayaan konsumen dan meningkatkan peluang penjualan.

BACA JUGA:7 Ide Jualan Makanan Kecil-kecilan di Rumah untuk UMKM yang Menguntungkan

BACA JUGA:Dampak Label Halal terhadap Penjualan Makanan UMKM

 

3. Tetapkan harga yang kompetitif

Menetapkan harga yang tepat sangat penting agar produk yang kamu jual diminati.

Jika harga terlalu tinggi, bisa jadi pelanggan akan memilih pesaing, namun, jika harga terlalu rendah, kamu mungkin tidak mendapatkan keuntungan yang optimal.

Untuk itu, penting untuk melakukan riset harga di pasar terlebih dahulu.

Tentukan harga yang bersaing, tetapi tetap mempertimbangkan biaya produksi, pengiriman, dan keuntungan yang ingin kamu capai.

4. Pelayanan pelanggan yang memuaskan

Pelayanan pelanggan yang baik adalah kunci sukses dalam bisnis, terutama jika kamu berjualan di rumah.

Pastikan untuk selalu merespons pertanyaan atau keluhan pelanggan dengan cepat dan ramah.

Proses pemesanan dan pengiriman juga harus berjalan lancar dan tepat waktu.

Semakin puas pelanggan, semakin besar kemungkinan mereka untuk membeli lagi atau merekomendasikan produkmu kepada orang lain.

Sumber: