Dampak Label Halal terhadap Penjualan Makanan UMKM

Dampak Label Halal terhadap Penjualan Makanan UMKM

Dampak Label Halal terhadap Penjualan Makanan UMKM-ILUSTRASI/NET-

CURUPEKSPRESS.COM - Label halal memainkan peran penting dalam meningkatkan penjualan produk makanan dari usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).

Dalam pasar yang semakin kompetitif, sertifikasi halal bukan hanya menjadi identitas, tetapi juga menjadi faktor penentu keberhasilan.

Berikut dampak label halal bagi penjual umkm

1. Meningkatkan kepercayaan konsumen


Dampak Label Halal terhadap Penjualan Makanan UMKM-ILUSTRASI/NET-

Salah satu dampak terbesar dari label halal adalah peningkatan kepercayaan konsumen.

Banyak konsumen Muslim yang lebih memilih produk bersertifikat halal karena keyakinan akan kesesuaian dengan prinsip agama mereka.

Hal ini berlaku tidak hanya di pasar lokal, tetapi juga internasional.

Permintaan produk halal terus meningkat di seluruh dunia, membuka peluang bagi UMKM untuk menjangkau konsumen yang lebih luas.

BACA JUGA:Ide Jualan Menarik: Rekomendasi Makanan Vegetarian untuk UMKM

BACA JUGA:Membangun Brand UMKM yang Kuat: Ini Tips dan Trik

 

2. Akses ke pasar yang lebih luas

Label halal juga berfungsi sebagai pintu gerbang untuk memasuki pasar yang lebih luas.

Sumber: