Resep Cumi Cabe Ijo Simple

Resep Cumi Cabe Ijo Simple

Cumi Cabe Ijo--

CURUPEKSPRESS.COM - Cumi cabe Ijo adalah sajian seafood khas Indonesia yang menggabungkan kelezatan cumi dengan pedasnya sambal hijau. Sajian ini sangat populer di berbagai daerah dan acara keluarga.

Yuk simak resep dibawah ini.

Bahan-bahan:

  • 500 gr cumi segar/frozen, buang tintanya
  • 5 buah cabe hijau besar
  • 5 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1/2 buah tomat
  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 ruas jari lengkuas
  • 1 ruas jari jahe
  • 1 sdt garam 
  • 1/2 sdt gula

BACA JUGA:Resep Cumi Asin Masak Kecap Simple

BACA JUGA:Resep Nasi Bakar Cumi Asin Pedas

 

Cara Membuat:

  1. Tumis bawang sampai layu.
  2. Masukkan cabe dan bumbu rimpang daun/akar.
  3. Tumis sampai cabe agak layu.
  4. Masukkan cumi dan tomat.
  5. Tumis sampai cumi mengeluarkan air.
  6. Tambahkan garam dan gula. Tes rasa.
  7. Masak sampai matang. Jangan terlalu lama agar cumi tidak alot.
  8. Hidangkan.

Sumber: