Bunda Wajib Tahu! Cara Merawat Rambut Anak Usia 1 Tahun Ke Atas Agar Lebat & Halus

Bunda Wajib Tahu! Cara Merawat Rambut Anak Usia 1 Tahun Ke Atas Agar Lebat & Halus

penampakan rambut pada anak usia 1 tahun ke atas-Sc YouTube @Biutifa-

Yang ketujuh, untuk merawat rambut anak usia 1 tahun ke atas yakni menghindari penggunaan hair dryer, hindari penggunaan hair dryer biarkan mengering dengan sendirinya saja.

Yang kedelapan, untuk merawat rambut anak usia 1 tahun ke atas yakni dengan menghindari penggunaan bando atau kuncir rambut terlalu ketat untuk menghindari kerusakaan pada rambut anak.

 

*) Penulis merupakan peserta magang di Curup Ekspress Online

Sumber: