Pemkab Ikut Intruksi Provinsi

Sabtu 06-02-2021,09:11 WIB
Reporter : Sari Apriyanti
Editor : Sari Apriyanti

CE ONLINE - Wacana akan dilakukan penunjukan masing - masing Sekretaris Daerah (Sekda) di beberapa kabupaten, termasuk juga Rejang Lebong untuk menjadi Plh Bupati Pihak Pemkab Rejang Lebong mengikuti saja intruksi Provinsi tersebut. Hal ini mengigat bakal tidak tepat waktunya pelaksanaan pelantikan Bupati dan Wakil Bupati terpilih hasil Pilkada 9 Desember 2020 lalu.

"Jika memang seperti ini terlebih dahulu, ya kita ikuti, jika tepat waktu itu lebih baik," sampai Asisten 1 Setkab RL Bidang Pemerintahan dan Kesra, Pranoto Majid SH MH.

Dikatakan dalam hal ini pihaknya akan menunggu kepastian terkait pelantikan tersebut, dengan menunggu surat edaran atau surat intriksi mengenai mekanisme lanjutan soal pelantikan nantinya. Pasalnya, sejauh ini pihaknya untuk proses tahapan usai pelantikan bupati terpilih sudah melakukan persiapan.

"Kita tetap menunggu SE resminya, yang jelas jika memang diplh kan ke sekda akan diberikan pada kita," ungkapnya.

Lebih jauh disampaikan, pihaknya juga tetap berharap pelantikan dilakukan tepat waktu, sehingga berjalan sesuai dengan mekanime Bersambung …

Baca selengkapnya di Koran Harian Curup Ekspress edisi Sabtu, 6 Februari 2021

Ingin Berlangganan Koran? Hubungi Kontak Whatsapp +62 821-7863-9651

IKUTI JUGA AKUN MEDIA SOSIAL CE DIBAWAH INI:

Tags :
Kategori :

Terkait