Jarang Disadari! Inilah Makanan yang Tidak Baik Dikonsumsi di Pagi Hari

Jarang Disadari!  Inilah Makanan yang Tidak Baik Dikonsumsi di Pagi Hari

Makanan yang Tidak Baik Dikonsumsi di Pagi Hari-ILUSTRASI/NET-

FOOD, CURUPEKSPRESS.COM - Semakin banyak makanan siap saji yang di perjual belikan membuat beberapa orang menjalankan hidup yang tidak sehat, adapun makanan yang tidak baik dikonsumsi di pagi hari : 

 

  •  Mie instan

  Mengandung karbohidrat dan lemak yang tinggi, namun rendah protein, serat, vitamin dan mineral.

Dianggap kurang cocok untuk di makan di lagi hari, karena jika di konsumsi terlalu sering dapat memicu datangnya hipertensi atau tekanan darah tinggi.

BACA JUGA:Resep Quiche Bayam Makanan Simple Nan Enak

BACA JUGA:Resep Stik Tempe Makanan Simple Cocok Untuk Ide Jualan

 

  • Sereal

  Kebanyakan sereal yang dijual sekarang ini telah diberi tambahan gula yang cukup tinggi.

Dan beberapa di beri pemanis buatan itu sehingga mengandung gula yang tinggi dan dapat memicu naiknya gula darah. Jika tetap ingin sarapan sereal harus perhatikan kandungan gizi yang terdapat pada kemasan sereal.

 

   Kandungan minyak yang tinggi dan lemak jenuh dalam gorengan menyebabkan tubuh kesulitan membersihkan gula darah. Minyak dlm gorengan juga dpt mengakibatkan radang tenggorokan.

 

BACA JUGA:Resep Makanan Tradisional : Wajik Ketan Pandan

BACA JUGA:Resep Brulee Bomb Makanan Viral Anti Gagal

Sumber: