REJANG LEBONG, CURUPEKSPRESS.COM - Beberapa hari belakangan ini beberapa perempatan lampu merah dalam wilayah Kota Curup, kembali diramaikan dengan kehadiran gelandangan dan pengemis (Gepeng), yang berhapar sumbangan dari penguna jalan.
Diketahui juga jika belum lama ini Satuan polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) RL telah melakukan penertiban keberadaan Gepeng tersebut. Hanya saja tidak lama para gepeng kembali menghisai Kota Curup. BACA JUGA : Lagi! Coba Perkosa Teman Sendiri, Pria Beristri Diringkus Kasat Pol PP RL, Akhmad Rifai SP, melalui Kabid Ketentraman dan Ketertiban Umum (Trantibum) Arif Mulyadi, yang dikonfirmasi kembali maraknya keberadaan Gepeng di Kota Curup itu, mengaku jika hal tersebut sudah masuk dalam pantauan pihaknya. Dimana beberapa waktu lalu pun pihaknya juga berhasil mengamankan para gepeng yang menempati dibeberapa lampu merah. "Kalau untuk pengamanan pasti kami lakukan setiap hari, akan tetapi para gepeng tersebut mengulangi terus aksi minta-mintanya," ujarnya. BACA JUGA : Usut Dugaan Cabuli Teman Sendiri, Penyidik Periksa Petinggi PBK Karena nya dikatakan Arif, para gepeng tidak bisa kalau hanya sekedar diamankan saja lalu dilepas. Melainkan perlu tindak lanjut dari OPD seperti Dinsos untuk melakukan penampungan dan rehabilitasi. "Kalau kewenangan kami hanya sekedar mengamankan saja, namun jika tidak ada tindak lanjut dari Dinsos, rasanya para gepeng yang meminta-minta di lampu merah ini akan terus berdatangan," terangnya. Masih dikatakan Arif, berkenaan dengan hal ini pun pihaknya akan melakukan koordinasi dengan pihak Dinsos. Hal itu dilakukan agar ada kejelasan dari pihak Dinsos soal kewenangan untuk menindaklanjuti para gepeng yang diamankan oleh pihaknya. "Kami akan terus berkoordinasi dengan pihak Dinsos. Karena untuk mengatasi dan meminimalisir jumlah gepeng perlj peran penting dari Dinsos," tukasnya.Gepeng Kembali Marak, Pol PP Koordinasikan Dengan Pihak Dinsos
Kamis 14-07-2022,13:00 WIB
Reporter : ARI MUHAMMAD RIDWAN
Editor : SARI APRIYANTI
Kategori :
Terkait
Sabtu 09-11-2024,09:13 WIB
Debat Perdana Digelar Besok, Berikut Tema dan Moderator nya!
Minggu 11-08-2024,10:21 WIB
Resep Gado-Gado Makanan Khas Rejang Lebong
Minggu 30-06-2024,10:39 WIB
BREAKING NEWS : Pria Paru Baya di Rejang Lebong Tewas Gantung diri
Senin 17-06-2024,12:52 WIB
Kembali Terjadi, Sapi Qurban Kabur Saat Hendak Disembelih
Senin 17-06-2024,07:43 WIB
Salat Id, Ribuan Warga Muhammadiyah Padati Lapangan Setia Negara, Juga Bupati RL Drs Syamsul Effendi MM
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,16:00 WIB
Kebiasaan Kecil Ini Bisa Membuat Kamu Sehat Tanpa Ribet
Minggu 24-11-2024,03:00 WIB
Inilah Alasan Kenapa Kucing Makan Rumput
Minggu 24-11-2024,15:00 WIB
Waspada Dampak Negatif Lumpur Oli di Mesin Mobil
Minggu 24-11-2024,14:00 WIB
Cara Menyiasati Waktu Tunggu yang Buang Energi
Minggu 24-11-2024,05:00 WIB
Menggali Kepribadianmu Lebih Dalam dengan Memahami Zodiak
Terkini
Minggu 24-11-2024,18:00 WIB
Alasan Kenapa Kamu Perlu Mandi setelah Kehujanan
Minggu 24-11-2024,17:00 WIB
Inilah Penyebab Motor Brebet Saat Digas
Minggu 24-11-2024,16:00 WIB
Kebiasaan Kecil Ini Bisa Membuat Kamu Sehat Tanpa Ribet
Minggu 24-11-2024,15:00 WIB
Waspada Dampak Negatif Lumpur Oli di Mesin Mobil
Minggu 24-11-2024,14:00 WIB