Sujud yang Dilarang Dalam Islam, Begini Penjelasan Buya Yahya

Rabu 24-07-2024,18:00 WIB
Reporter : ARI M RIDWAN
Editor : Desi AP

Jadi posisi lengan ini jangan ditempel, melainkan cukup telapak tangan saja yang menempel ke bumi.

BACA JUGA:3 Perilaku yang Dibenci Allah, Kata Ustaz Adi Hidayat, Apakah Kamu Memilikinya?

BACA JUGA:Bulan Muharram, Ini Amalan yang Disukai Rasulullah Untuk Dikerjakan, Kata Ustaz Adi Hidayat

 

Untuk itu, Buya Yahya memohon kepada para jamaah yang hadir termasuk seluruh umat muslim agar jangan sampai salah lagi dalam bersujud ketika shalat.

Bagi yang telah terlanjur, mohon dan tolong untuk diperbaiki dari sekarang, bahwa yang menempel ke bumi saat sujud cukup telapak tangannya saja. Tidak dengan lengannya, tutup Buya Yahya. 

Kategori :