Mereka bisa datang ke rumah setiap beberapa hari untuk memastikan kucing mendapatkan perhatian, makanan dan kebersihan yang diperlukan.
BACA JUGA:Inilah Alasan Kenapa Kita Tidak Boleh Memarahi Kucing
BACA JUGA:5 Game Online Terbaik untuk Pecinta Kucing: Seru dan Menggemaskan!
6. Pertimbangkan Jasa Pet Sitter
Jika tidak ada teman atau keluarga yang bisa membantu, Anda dapat menyewa jasa pet sitter profesional.
Pet sitter akan datang ke rumah Anda untuk merawat kucing, memberikan makan, membersihkan litter box dan bermain dengan kucing untuk mengurangi rasa kesepian.
Itulah beberapa tips yang dapat membantu Anda meninggalkan kucing dengan tenang saat liburan, sekian semoga membantu!