10 Tips Mudah Belajar Bahasa Inggris

10 Tips Mudah Belajar Bahasa Inggris

Sumber: jepret anak magang CE/ febri apriansyah--

CURUPEKSPRESS.COM- Bagi sebagian orang, belajar Bahasa Inggris merupakan hal yang sulit. Namun, belajar Bahasa Inggris bukan hal yang sulit jika kamu memahami cara belajar yang tepat. 

Banyak keuntungan jika kamu jago dalam berbahasa Inggris. Salah satunya kamu tidak akan kesulitan berkomunikasi saat di luar negeri atau kamu bertemu turis yang sedang liburan ke Indonesia.

Jangan takut jika kamu belum bisa berbahasa Inggris. Banyak cara mudah untuk kamu belajar Bahasa Inggris. Tentunya kamu harus belajar dengan tekun.

Berikut 10 cara mudah belajar Bahasa Inggris dengan mudah yamg bisa kamu coba:

1. Belajar dari lagu berlirik Bahasa Inggris

Kamu bisa belajar Bahasa Inggris dari lagu berbahasa Inggris. Semakin sering kamu mendengarkan lagu berbahasa Inggris dari musisi yang kamu sukai, semakin sering kamu mendengarkan vocabulary dan belajar cara mengucapkan suatu dalam Bahasa Inggris. Apalagi kamu mendengarkan lagu favorit biasanya kamu pun ikut brnyanyi. Bahkan ketika musisi favorit kamu baru saja merilis lagu baru, kamu akan memutar dan mendengarkannya terus menerus sehingga kamu hafal. 

2. Menonton film berbahasa Inggris

Ketika kamu menonton film berbahasa Inggris, sebenarnya kamu sedang meningkatkan kemampuan dan mendengarkan. Disamping itu,  kamu akan belajar bagaimana mengucapkan kata dalam Bahasa Inggri dan Kamu akan memahami arti yang diucapkan dalam film tersebut. 

3. Membaca buku berbahasa Inggris

Ketika kamu membaca buku berbahasa Inggris. Pilihlah buku yang kamu butukan, kamu suka dengan topik pendidikan? pilihlah buku dengan topik pedidikan dalam berbahasa Inggris. Kamu juga bisa membaca komik berbahasa Inggris jika kamu penggemar komik. saat kamu membaca buku yang kamu butuhkan, prosesbelajar akan berjalan menyenangkan. 

BACA JUGA:Trik Bahasa Tubuh yang Menarik untuk Membuat Pria Kagum

4. Sering berlatih berbicara dalam Bahasa Inggris

Jija sudah sering menemukan percakapan berbahasa Inggris di dalam buku, novel, atau komik yang kamu baca, Sudah mendapatkan banyak vocabulary setelah sering mendengarkan lagu favorit atau menonton film? Saatnya kamu mempratikkan kalimat dan vocabulary yang kamu pelajari sebelumnya. Jangan menunggu sampai kamu merasa sudah menguasai semua grammar atau vocabulary. 

5. Belajar dengan orang lain

Sumber: