Tips Mengajar Anak Usia 5 Tahun Cepat Bisa Membaca

 Tips Mengajar Anak Usia 5 Tahun Cepat Bisa Membaca

ilustrasi membaca.--

PENDIDIKAN, CURUPEKSPRESS.COM – Sebagai orang tua yang merupakan madrasah pertama bagi buah hati harus memberikan pendidikan yang pertama bagi anak sebelum memasuki bangku sekolah. Seorang anak tidak bisa memilih ingin terlahir dari rahim ibu yang mana. Namun anak Anda berhak mendapatkan ibu yang terdidik agar bisa mendidiknya.

Anda bisa menjadi tempat belajar pertama si buah hati untuk dalam hal mengenal huruf dan mengabungkan huruf hingga menjadi sebuah kata. Jika mengajarkan di rumah bisa Anda kreasikan dengan membuat suasana mengajar itu menjadi lebih menyenangkan sehingga buah hati tidak mereka bosan.

Mengajari anak sejak usia 5 tahun untuk membaca tidaklah masalah bahkan bisa menjadi keuntungan bagi si buah hati Anda seperti mereka sudah mengenal huruf dan nagka sebelum masuk sekolah. Sehingga anak akan lebih terarah pada saat memasuki bangku sekolah.

Belajar membaca bukanlah proses yang mudah dalam mengajari si kecil, banyak hal ynag harus dipertimbangkan. Salah satunya membutuhkan ketrampilan dan strategi dalam mengajari si buah hati. Langkah-langkah ynag tepat juga harus diperhatikan. 

Yuk simak cara mengajari anak usia 5 tahun membaca, berikut ini strategi-strategi yang harus diperhatikan.

1.Memilih buku yang disukai anak 

Piihlah buku yang disukai oleh anak Anda supaya mereka lebih bersemangat dalam belajar membaca. Karena membaca buku merupakan kunci utama dalam belajar membaca. Anda bisa mencoba mengenali huruf-hurufnya dan membacanya sebaiknya pilih buku yang ada gambar karakter dogeng biasanya anak-anak cenderung menyukai buku-buku yang bergambar.

2.Mengenalkan huruf tempelan

Anda juga menerapkan strategi ini kepada anak Anda dengan mengenalkan huruf-huruf yang ada didinding atau bisa membeli tempelan kulkas dengan mengenali abjadnya si buah hat ikan lebih cepat membacanya. Selain itu misalkan Anda dalam perjalanan jika ketemu tulisan Anda bisa menyelingi dengan mengajari anak anak melihat tulisan itu. Dengan sering nya melihat sebuah tulisan anak akan cepat mengingatka mudah belajar membacanya.

3.Membeli mainan kartu kosataka

Cara ini cukup menarik untuk diterapkan selain bermain si buah hati juga bisa belajar dan melihat gambar ataupun tulisan yang ada dikartu tersebut. Anda selaku orang bisa membaantu dengan memperkenalkan kata-kata yang ada ditulisan tersebut kemudaian si buah hati mendengarkan melihat dan mengingatkan apa yang diucapakan oleh orang tuanya.

4.Media lagu

Salah satu cara yang bisa digunakan sebagian orang tua yaitu dengan menggunakan media lagu. Hal ini juga dipercayakan bisa membantu anak Anda dalam belajr membaca. Anda bisa memasang lagu anak-anak yang ada tulisannya sehingga si buah hati tu sering mengikuti lirik yang disampaikan oleh penyanyi dan Anda bisa menyelingi dengan mengajarkan membacakan lirik lagu tersebut.

5.Mengeja kata-kata

Sumber: