DTKS Kemensos di Update Tiap Bulan

  DTKS Kemensos di Update Tiap Bulan

Anes Rahman --

Menurut dia, peran operator DTKS ini sangatlah vital. Salah satunya adalah mereka mampu menginput data warga tidak mampu untuk bisa masuk ke dalam DTKS.

"Kami minta kepada operator DTKS yang sudah ada saat ini bisa aktif dalam melakukan verval data penerima bansos di Rejang Lebong," tuturnya.

BACA JUGA:Ingin Dapat BLT BBM? Harus Terdaftar Pada DTKS Kemensos

 

 

Diharapkan, dengan operator DTKS yang aktif dan dibantu oleh kades/lurah setempat dalam melakukan pemutakhiran data secara berkelanjutan, maka bansos-bansos yang dikucurkan oleh Pemerintah Pusat akan jauh lebih tepat sasaran kepada penerimanya.

"Intinya antara operator DTKS dengan kades/lurah itu sinergi, pasti bansos lebih tepat dalam menyasar keluarga penerima manfaat (KPM)," jelas Anes.

BACA JUGA:8.364 Warga Diusul Masuk DTKS

 

 

 

Ia menambahkan, sebagaimana kemiskinan, seharusnya data kemiskinan juga bersifat dinamis alias berubah-ubah. Jika pada tahun ini si fulan dinyatakan layak masuk dalam DTKS, bisa jadi 5 tahun kemudian si fulan sudah mampu karena berbagai alasan.

Sumber: