Resep Sambal Cumi Asin Simple
Sambal Cumi Asin-ILUSTRASI/NET-
FOOD,CURUPEKSPRESS.COM - Sambal cumi merupakan produk inovasi yang memanfaatkan sambal yang merupakan makanan pelengkap bagi orang orang indonesia dan cumi yang merupakan makanan laut yang lezat untuk dijadikan olahan sebagai bahan dasarnya.
Yuk simak resep dibawah ini.
- 1/4 cumi asin
- 200 gr cabe merah kriting haluskan
- 100 gr cabe rawit merah haluskan
- 4 lembar daun jeruk
- 10 buah bamer iris kasar
- 5 buah baput iris lembut
- Terasi bakar
- 1 bungkus Penyedap rasa
- Gula jawa
- Minyak goreng
BACA JUGA: Resep Sambal Ngeunah Simple
BACA JUGA:Resep Sate Ikan Khas Bangka
- Tumis bamer, masukan cabe halus,terasi, masukan baput tumis sampe matang
- Tambahkan penyedap, gula jawa, daun jeruk masak sampai matang.
- Masukkan cumi asin lalu masak sebentar angkat tiriskan.
Sumber: