Ide Lomba 17 Agustus Berkelompok Untuk Melatih Kekompakan Tim

Ide Lomba 17 Agustus Berkelompok Untuk Melatih Kekompakan Tim

Ide Lomba 17 Agustus Berkelompok Untuk Melatih Kekompakan Tim-ILUSTRASI/NET-

Setiap anggota tim bergantian masuk ke dalam karung dan melompat hingga ke garis finish. Kekompakan dan koordinasi antar anggota tim sangat penting agar tidak terjatuh.

 

3. Lomba Estafet Air

 

Setiap tim diberikan sebuah ember berisi air dan gelas plastik berlubang.

Anggota tim harus bekerja sama untuk mengisi ember kosong yang berada di ujung lintasan dengan air yang mereka bawa menggunakan gelas tersebut.

Tim yang berhasil memindahkan air terbanyak dalam waktu tertentu akan menang.

BACA JUGA:Lirik Lagu 17 Agustus 1945 Hari Merdeka: Sejarah dan Maknanya

BACA JUGA:Kuliner Ini Selalu Hadir di Perayaan Hari Kemerdekaan RI 17 Agustus

 

4. Lomba Pindah Bola dengan Terpal

 

Setiap tim terdiri dari beberapa orang yang memegang terpal. Di atas terpal diletakkan beberapa bola.

Tim harus bekerja sama menggerakkan terpal untuk memindahkan bola dari satu titik ke titik lainnya tanpa menjatuhkan bola.

 

Sumber: