Resep Nasi Goreng Saus Tiram Lezat Nan Gurih
Nasi Goreng Saus Tiram-ILUSTRASI/NET-
URUPEKSPRESS.COM - Nasi goreng adalah salah satu masakan rumahan yang banyak digemari orang Indonesia maupun luar negeri.
Nasi goreng menjadi makanan terenak didunia, selain rasanya yang enak dan gurih masakan satu ini cocok sekali untuk sarapan dipagi hari.
Mari simak resep dibawah ini.
- 3 butir telur
- 12 buah baso
- 3 sdm saus tiram
- 3 piring nasi
Bumbu halus:
- 7 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1 sdt lada
- 4 buah cabai rawit
BACA JUGA:Resep Nasi Pecel Ponorogo Citarasa Makanan Tradisional
BACA JUGA:Menu Masakan Simple : Resep Pepes Nasi
- Lanaskan wajan. Buat scramble dengan 3 butir telur. Sisihkan
- Tumis bawang merah dan bawang putih. Setelah harum, masukkan baso
- Kecilkan api, masukkan nasi lalu beri saus tiram. Aduk rata
- Disini baru aku kasih potongan cabai rawit. Aduk rata.
- Lalu masukkan telur yg audah matang
- Sajikan selagi hangat.
Sumber: