Kamu Harus Tahu! Ini 3 Tips Agar Anak Kuat Menjalani Puasa Seharian

Melatih anak berpuasa-Disway,id-
Tips agar anak kuat menjalani puasa seharian yang ketiga adalah perhatikan dan pastikan anak tidak kekurangan jam tidurnya. Ketika berpuasa kita memang harus membangunkan anak lebih awal dari biasanya untuk melakukan sahur tapi orang tua harus tetap memikirkan kualitas tidur anak dengan membagi pola tidur anak sesuai dengan kebutuhan anak agar tetap bisa menjalani puasa seharian.
Itulah 3 tips agar anak kuat menjalani puasa seharian, sekian semoga bermanfaat!
Sumber: