Direktur AKREL Support Kegiatan Kemahasiswaan
CE ONLINE - Direktur Akademi Komunitas Negeri Rejang Lebong (AKREL), Ir Abdul Aziz MP menyampaikan, sejumlah kegiatan kemahasiswaan yang dilakukan pihaknya, untuk mengembangkan karakter mahasiswa. Dimana hal tersebut tidak di dapat dari sistem pelajaran pada umumnya. Disisi lain adanya kegiatan tersebut bisa membuat mahasiswa AKREL bisa mengembangkan diri dan berorganisasi serta bisa sukses ditengah masyarakat.
"Tujuan adanya kegiatan ini untuk mengembangkan karakter mahasiswa kita, dalam bergaul dan berperilaku ditengah masyarakaat, sehingga bisa mengembangkan diri dengan baik," sampai Direktur AKREL, Ir Abdul Aziz MP, kemarin.
Menurutnya kegiatan tersebut juga dapat meningkatkan performa mahasiswa dalam segala aspek. Yang mana jika dalam tatap muka mereka lebih pada akademik dan kurang dalam pendidikan karakter, sehingga menunjang akademik tersebut pendidikan karakternya di isi lewat berbagai kegiatan tersebut.
"Jadi mahasiswa kita, bukan hanya terampil dalam akademik, namun juga terampil dalam karakter membentuk diri mereka untuk lebih baik dan mampu bersaing dalam dunia usaha dan kerja," jelasnya. Bersambung …
Baca selengkapnya di Koran Harian Curup Ekspress edisi Senin, 19 Oktober 2020
IKUTI JUGA AKUN MEDSOS CE DIBAWAH INI:
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*geniee */?> /*amp advernative */?>
- 1 10 Tips Menjaga Kesehatan Mental di Kantor!
- 2 Abu Ubaidah bin Jarrah: Pembela Setia Nabi Muhammad SAW dan Islam
- 3 Manfaat Olahraga Ringan untuk Kesehatan Jantung yang Wajib Kamu Ketahui!
- 4 Tips Memilih Helm yang Nyaman dan Aman untuk Berkendara
- 5 Lagi Diet? Kok Enggak Olahraga? Ternyata Ini Salah, Loh!
- 1 10 Tips Menjaga Kesehatan Mental di Kantor!
- 2 Abu Ubaidah bin Jarrah: Pembela Setia Nabi Muhammad SAW dan Islam
- 3 Manfaat Olahraga Ringan untuk Kesehatan Jantung yang Wajib Kamu Ketahui!
- 4 Tips Memilih Helm yang Nyaman dan Aman untuk Berkendara
- 5 Lagi Diet? Kok Enggak Olahraga? Ternyata Ini Salah, Loh!