Manfaat Semangka Kuning Bagi Tubuh yang Jarang Diketahui

Senin 18-11-2024,09:00 WIB
Reporter : ARI MUHAMMAD RIDWAN
Editor : Desi AP

CURUPEKSPRESS.COM - Semangka kuning adalah salah satu jenis buah yang memiliki daging berwarna kuning terang.

Semangka kuning memiliki warna yang berbeda dengan semangka merah dikarenakan semangka kuning tidak memiliki kandungan lycopene dan mengandung beta karoten yang membuat daging buah nya menjadi kuning.

Meskipun memiliki warna yang berbeda, semangka kuning juga tidak kalah banyak memiliki manfaat dibandingkan dengan semangka merah.

BACA JUGA:Resep Kue Moho Semangka

BACA JUGA:Mengapa Kepala Pusing Setelah Makan Semangka Saat Buka Puasa

Oleh karena itu berikut manfaat semangka kuning bagi tubuh yang jarang diketahui.

Manfaat semangka kuning adalah dapat menjaga kesehatan mata.

Semangka kuning adalah salah satu makanan yang mengandung banyak khasiat untuk tubuh yang salah satunya adalah vitamin A dan karotenoid.

Manfaat semangka kuning yang selanjutnya adalah dapat membantu meningkatkan sistem imunitas pada tubuh.

Semangka kuning adalah salah satu buah yang banyak mengandung air dan serat yang tinggi dan vitamin C yang bisa membantu meningkatkan sistem imunitas tubuh.

BACA JUGA:Jadi Simbol Dukungan Palestina, Ini Manfaat Luar Biasa Buah Semangka untuk Kesehatan

BACA JUGA:Alasan Semangka Jadi Simbol Dukungan untuk Palestina

Manfaat semangka kuning yang selanjutnya adalah dapat membantu tubuh menjaga kesehatan kesehatan pencernaan.

Semangka kuning memiliki kandungan air dan serat yang dapat membantu mencegah tukak pada saluran pencernaan.

 

Kategori :