REJANG LEBONG ,CURUPEKSPRESS.COM - Ketua DPRD Rejang Lebong, Mahdi Husen SH mengapresiasi upaya dan dukungan dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu.
BACA JUGA : Nama 61 Pjs Kades ke Bupati Dimana Pemprov telah membantu merapikan dan melebarkan ruas jalan yang ada di Desa Belitar Seberang (Belirang) Kecamatan Sindang Kelingi. "Kami dari DPRD RL sangat berterima kasih dan mengapresiasi support dari Gubernur Provinsi Bengkulu, Rohidin Mersyah, karena sudah menunjukkan dukungannya terhadap salah satu desa wisata di RL yang sedang naik daun," sampainya. BACA JUGA : BaBe Usulkan Penyertaan Modal 2023 Mahdi mengatakan, hal ini mengingat Desa Belirang masuk dalam nominasi 50 besar Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2022. Yang tidak lama lagi akan dikunjungi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, untuk dilakukan penilaian secara langsung ke lokasi desa wisata. BACA JUGA : Belajar Dari FB, Upal Sudah Beredar Hingga Luar Bengkulu! "Desa Belirang jadi satu-satunya desa di Provinsi Bengkulu yang masuk 50 ADWI, sehingga hal itulah yang mungkin membuat Pemprov bersemangat membantu," tuturnya. Sebut Mahdi, bahkan informasi yang pihaknya terima Pemprov Bengkulu sudah menurunkan alat berat di lokasi dan proses perapian dan pelebaran jalan sudah berlangsung. BACA JUGA : Kejari Selamatkan Rp 391 Juta Keuangan Negara "Informasinya pekerjaan sudah mulai berjalan," ujarnya. Lanjutnya, tanpa adanya support dari Pemprov Bengkulu sudah tentu pembangunan dan pelebaran jalan itu tidak akan mungkin terealisasi. BACA JUGA : 3 Warga Curup Ditangkap Kasus Upal, Cetak Uang Pakai Printer! Diharapkannya, ke depan Desa Belirang bisa semakin maju baik dari sisi ekonomi masyarakat dan khususnya dari sisi pariwisata yang ada didalamnya. BACA JUGA : Realisasi Pajak Capai Rp 91 Miliar "Kami harapkan apa yang dilakukan Pemprov bisa memajukan Desa Belirang dan pada akhirnya membuat desa-desa lain juga termotivasi untuk mengembangkan wisatanya masing-masing," pungkasnya.Mahdi Apresiasi Bantuan Pemprov, Rapikan Jalan di Desa Belirang
Senin 25-07-2022,15:00 WIB
Reporter : ARI
Editor : SARI APRIYANTI
Kategori :
Terkait
Minggu 21-12-2025,20:38 WIB
Hujan Deras Sejak Sore, Banjir Rendam Sejumlah Wilayah di Rejang Lebong
Selasa 14-10-2025,17:52 WIB
BREAKING NEWS: Warga Curup Geger Oknum ASN Dinas PUPR Tewas Terg4ntung Dirumahnya
Senin 06-10-2025,15:23 WIB
Asik Panen Padi, Warga Dusun Sawah Babak Belur Diseruduk Babi Liar
Kamis 02-10-2025,19:53 WIB
Geger Bocah 6 Tahun di Curup Keluarkan Cacing dari Tubuhnya, Saat Ini Dirawat di RSUD Rejang Lebong
Minggu 29-06-2025,08:00 WIB
Rejang Lebong Tuan Rumah Resepsi Miladiyah Aisyiyah ke 108 Tahun
Terpopuler
Senin 26-01-2026,09:59 WIB
Agar Tanah Warisan Aman Secara Hukum, Ini Cara Balik Nama Sertipikat
Terkini
Senin 26-01-2026,09:59 WIB
Agar Tanah Warisan Aman Secara Hukum, Ini Cara Balik Nama Sertipikat
Jumat 23-01-2026,09:00 WIB
Konflik Agraria di Kawasan Hutan, Ini Langkah Konkret ATR/BPN
Kamis 22-01-2026,12:55 WIB
Jerawat yang Dianggap Sepele, Ternyata Berdampak Besar pada Mental Remaja
Sabtu 17-01-2026,08:12 WIB
Mengenal Blue Matcha, Minuman Kekinian Bebas Kafein yang Menenangkan
Jumat 16-01-2026,13:12 WIB