CURUPEKSPRESS.COM - Ikan kembung sambal ijo adalah masakan rumahan yang bisa kita recook di rumah, Ikan kembung sambal ijo bisa menjadi rekomendasi untuk lauk makan malam.
Mari simak resep dibawah ini.
- 4 ekor ikan kembung
- 1 bks racik ikan goreng
- 5 bh bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 100 gr cabe hijau keriting
- 1 bh tomat hijau potong²
- 2 lbr daun salam
- 4 lbr daun jeruk
- Secukupnya : garam dan kaldu bubuk
BACA JUGA:Resep Gulai Baga Masakan Khas Pariaman
BACA JUGA:Resep Sambal Pangi Khas Bali
- Ikan dicuci bersih marinasi dengan garam dan jeruk nipis. Diamkan kurleb 10 menit lalu digoreng
- Blender kasar cabe keriting, bawang merah dan bawang putih
- Tumis bumbu, daun salam, tomat hijau dan daun jeruk sampai harum. Beri air sedikit kurleb 50ml dan bumbui. Masukan ikan nya aduk rata.