Ini Identitas Kades Terjaring OTT

Ini Identitas Kades Terjaring OTT

AKBP Yana Supriatna SIK MSi--

4. Kades Suro Lembak 

Kades yang bersangkutan yakni Amrullah.

BACA JUGA:Oknum Mantan Pejabat Terlibat OTT Jadi Tersangka, 6 Kades Wajib Lapor

5. Kades Pagar Gunung 

Kades yang bersangkutan yakni Hendri.

BACA JUGA:Heboh Kasus OTT di Kepahiang!

6. Kades Air Hitam 

Kades yang bersangkutan yakni Rasdan Efendi.

BACA JUGA:Kasus OTT di Kepahiang, Uang Ratusan Juta dan Mobil Mewah Turut Diamankan

"Kalau untuk para kades yang juga terjaring OTT, sampai saat ini hanya wajib lapor saja. Karena dari keterangan yang kami terima, para kades yang bersangkutan terpaksa dan ditekan oleh TSK untuk membagi fee proyek dari BWS VIII itu," sampai  Kapolres Kepahiang AKBP Yana Supriatna SIK MSI kepada wartawan.

Sementara itu lanjut Kapolres, dari sejumlah uang lebih kurang Rp 300 juta yang sudah diamankan. Itu didapat dari masing-masing sumbangan kelompok yang mendapat bantuan irigasi dari BWS melalui para kades di desa setempat. Dimana masing-masing kelompok, itu menyerahkan uang sebesar Rp 40 juta kepada kedua TSK.

"Berdasarkan keterangan yang kami terima, sebelumnya kedua TSK meminta setoran dari para kelompok penerima bantuan irigasi BWS sebesar Rp 50 juta. Namun para kades yang ada menolaknya, sehingga timbullah kesepakatan Rp 40 juta untuk diberikan kepada TSK. Sementara itu untuk lebih lanjut, kami akan terus melakukan pengembangan," tutup Kapolres.

Sumber: