4 Kuliner Ini Wajib Kamu Coba Saat Berkunjung Ke Lebong

4 Kuliner Ini Wajib Kamu Coba Saat Berkunjung Ke Lebong

IST/NET makanan khas Lebong Lemea--

5. Lemea

Apabila kalian pernah mengunjungi kabupaten Lebong, sebagian besar di halaman rumah warga tepatnya di jalan raya Curup menuju Muara Aman Lebong banyak menemukan makanan khas daerah ini yaitu Lemea. 

Lemea makanan khas suku Rejang ini berasal dari bambu muda yang dicincang dan dicampur ikan air tawar seperti ikan mujair, sepat, maupun ikan kecil yang hidup di air tawar.

Setelah cincangan rebung yang dicampur dengan ikan tersebut diaduk-aduk, maka adonan tersebut disimpan ke dalam wadah yang dilapisi dengan daun pisang dan ditutup rapat. Proses pengeraman ini bisanya minimal membutuhkan waktu tiga hari. Setelah itu adonan baru tadi bisa dijadikan gulai sebagai lauk yang dimakan dengan nasi.

Nah tadi sedikit penjelasan terkait makanan khas daerah yang berada di kabupaten Lebong jadi jika anda berkunjung ke daerah ini jangan lupa cicipi 4 makanan Kuliner tersebut. 

BACA JUGA

 

Sumber: