Ibu – Ibu Harus Tahu! Tips Murah Belanja di Shopee

 Ibu – Ibu Harus Tahu! Tips Murah Belanja di Shopee

sumber: screenshot akun shopee @Amanda03_--

EKBIS, CURUPEKSPRESS.COM – Anda pasti tahu dong, belanja di marketplace dengan harga murah merupakan keinginan setiap customer.

Apalagi produk yang dijual dengan harga murah itu memiliki kualitas yang bagus, hal ini bisa Anda rasakan dengan menggunakan marketplace Shopee.

Untuk Anda yang menggunakan Shopee bisa mendapatkan potongan harga atau diskon saat berbelanja dengan menggunakan marketplace tersebut.

Berikut tips untuk Anda agar belanja di Shopee yang menawarkan potongan harga untuk berbagai produk ke seleuruh wilayah Indonesia.

1. Mengklaim Voucher Cashback

Selain free ongkir, Shopee juga memberikan voucher cashback dalam bentuk koin dengan pengguna Shopee.

Bila menggunakan voucher ini, total belanja Anda mendapatkan potongan yang jauh lebih murah dibandingan dengan harga asli.

2. Mengklaim Voucher Free Ongkir

Anda juga bisa merasakan keuntungan dari voucher ini. Namun voucher ini tidak sering ditemukan oleh pengguna.

Cara memperloleh bisa dilihat pada pojok atas Shopee jika ditemukan tulisan gratis ongkir, Anda cukup mengklaim saja.

 

BACA JUGA:

 

3. Gunakan Voucher Toko

Anda juga bisa mendapakan potongan harga dengan mengklaim voucher toko tempat Anda ingin membeli barang, umumnya beberapa toko akan memberikan voucher kepada calon pembelinya.

Cara mendapatkannya Anda cukup mengklik toko mana yang ingin dikunjungi, lalu mengklaimnya.

4. Saat Flash Sale

Biasanya Shopee secara rutin mengadakan flash sale yang bisa digunakan oleh Anda untuk mendapatkan produk dengan harga murah.

Flash Sale yang ditawarkan banyak sekali yang mana mulai dari pakaian, makanan dan peralatan rumah tangga

Cara untuk mendapatkan flash sale bisa setiap bulan pada tanggal dan bulan yang sama misalkan Shopee 10.10 selain itu, pada akhir bulan diadakan flash sale.

 

BACA JUGA:

 

5. Beli Grosiran

Anda juga bisa membeli produk di Shopee dengan jumlah yang banyak atau bentuk grosiran maka semakin besar peluang Anda mendapatkan potongan harga yang besar juga.

Biasanya harga grosiran lebih murah dibandikan dengan membeli satuan.

Banyaknya cara yang dilakukan Shopee untuk menarik pelanggannya agar tetap berlangganan.

Anda bisa memilih menggunakan promo dan diskon mana yang sesuai dengan Kebutuhan.

 

 

Sumber: