Jelang Ramadhan, Banyak Umat Muslim Ziarah Kubur, Ini Waktu yang Pas Kata Ustaz Abdul Somad
Ustaz Abdul Somad-ILUSTRASI/NET-
Kapan pun seseorang merasa perlu untuk berziarah, baik itu pada pagi, siang, petang, atau malam.
Selama ziarah dilakukan dengan maksud untuk mengingatkan diri akan kematian dan menghormati jasa-jasa orang yang telah meninggal dunia, maka hal itu dibolehkan dalam agama, demikian Ustaz Abdul Somad.
Sumber: