Resep Cemilan Simple : Otak-otak Tahu

Resep Cemilan Simple : Otak-otak Tahu

Otak-otak Tahu-ILUSTRASI/NET-

FOOD,CURUPEKSPRESS.COM - Otak-otak adalah makanan yang terbuat dari daging ikan tenggiri cincang yang dibungkus dengan daun pisang, dipanggang, dan disajikan dengan saus kacang.

Mari simak resep dibawah ini.

 

Bahan-bahan:

  • 100 gr tahu
  • 100 gr tepung tapioka
  • 60 gr tepung terigu
  • 1 butir telur
  • 2 siung bawang putih haluskan
  • Merica secukupnya
  • secukupnya Garam
  • secukupnya Kaldu jamur
  • 1 batang daun bawang iris halus
  • Air untuk merebus
  • Minyak untuk mengoreng

BACA JUGA:Resep Masakan Rumahan Sambal Goreng Ati Ampela

BACA JUGA:Resep Pecel Sayur Simple

 

Cara Membuat:

  1. Siapkan semua bahan-bahan
  2. Masukan tahu,bawang putih,garam,merica,kaldu jamur dan telur kedalam chopper
  3. Lalu tambahkan tepung tapioka,tepung terigu dan daun bawang,kedalam chopper/food processor,proses kembali hingga semua bahan tercampur rata dan kalis
  4. Pindahkan kedalam wadah lalu bentuk sesuai selera dan rebus dalam air mendidih,lakukan sampai semua adonan habis
  5. Setelah adonan mengapung tunggu kirleb 3 menit lalu angkat dan tiriskan
  6. Panaskan minyak goreng,lalu goreng sampai kuning kecoklatan lalu angkat
  7. Lalu angkat dan tiriskan lalu sajikan bersama saus cabe dan saus tomat

Sumber: