Ini Menu Makanan Untuk Diet, Beserta Olahraganya

Minggu 01-01-2023,22:18 WIB

BACA JUGA:Cara Merawat Rambut Pirang, Jangan Sampai Rusak Sampai Akar

BACA JUGA:Suka Bangun Kesiangan? Timbulkan Efek Negatif Dalam Tubuh Hingga Sebabkan...

  • Diet Atkins 

Diet Atkins adalah pola makan yang bertujuan untuk mengontrol asupan karbohidrat.

Sebaliknya, orang yang menjalani diet ini diperbolehkan makan lebih banyak lemak.

Singkatnya, diet ini bisa jauh berbeda dari diet lainnya. Hal ini dikarenakan diet Atkins dapat mengkonsumsi lemak, tidak seperti diet pada umumnya.

Penting untuk dipahami bahwa tidak semua lemak memiliki efek negatif pada kesehatan.

Lemak tak jenuh (HDL) atau juga dikenal sebagai lemak baik, diperlukan agar tubuh berfungsi dengan baik. Diet ini bisa dicoba bagi  yang ingin menurunkan berat badan.

BACA JUGA:Kepala Kalian Botak? Apa Penyebab Kepala Botak? Cek Artikel Berikut!

BACA JUGA:Sakit Kepala Saat Menstruasi? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Mengkonsumsi lemak HDL membantu melindungi kesehatan jantung, mengontrol kadar gula darah dan membantu penurunan berat badan.

Bagaimana dengan menunya? Menu diet ini terdiri dari makanan yang mengandung protein murni, lemak HDL dan sayuran berserat tinggi.

Diet rendah karbohidrat ini  meningkatkan metabolisme dan memungkinkan tubuh untuk membakar lebih banyak lemak.

  • Diet Mediterania 

Diet mediterania adalah jenis diet yang paling direkomendasikan untuk menurunkan berat badan dan menjaga kesehatan tubuh.

Diet ini merupakan kombinasi dari kebiasaan sehat tradisional dari orang-orang yang tinggal di negara-negara yang berbatasan dengan Mediterania.

Prinsip  diet ini adalah makan makanan sehat yang  kaya akan  sayuran, buah-buahan, kacang-kacangan dan biji-bijian.

BACA JUGA:Susah Konsumsi Air Putih? Berikut 9 Tips Mudah Untuk Cukupi Kebutuhan Konsumsi Air Putih

Kategori :