Ide Masakan untuk Malam Tahun Baru

Ide Masakan untuk Malam Tahun Baru

ILUSTRASI/NET--

FOOD, CURUPEKSPRESS.COM - Euphoria malam tahun baru semakin terasa, apalagi sudah banyak sekali pedagang jagung sepanjang jalan.

Malam tahun baru menjadi momen yang ditunggu-tunggu, berkumpul bersama keluarga sambil menyantap makanan.

Etss.. Tentunya kamu harus pilih rekomandasi makanan yang cocok tentunya ya dan pastikan kamu memilih makanan yang sekiranya akan disukai oleh para tamu.

Lalu, apa saja rekomendasi masakan yang spesial untuk malam tahun baru? baca artikel dibawah ini ya..

BACA JUGA:Tips Cara Merawat Rambut agar Sehat dan Berkilau

BACA JUGA:Meledak! Dalam 1 Pekan, Avatar 'The Way of Water' Raup Cuan Rp 13,2 T

Ayam Bakar

Bagi pecinta ayam tentunya sudah tidak asing dengan ayam bakar, terutama untuk menu yang satu ini.

Ya, ayam bakar memang menjadi makanan wajib ada untuk menemani malam tahun baru.

Selain itu, kamu juga bisa menyantapnya dengan sambal tambahan, seperti sambal tomat, sambal matah, sambal pecak, dan sambal-sambal lainnya.

Karena, ayam bakar cocok dengan sambal yang cenderung pedas ataupun manis.

BACA JUGA:Sakit Kepala Saat Menstruasi? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Kekurangan Darah? Coba 5 Minuman Ini, Selain Lezat Juga Menyehatkan

Sup

Diindonesia cuaca terkadang berubah-ubah, jika malam tahun baru kalian mendung dan dingin, ini salah satu menu yang paling direkomendasikan.

Yaitu, Sup panas yang kaya akan rempah. Kalian bisa membuat sup tomat, sup jamur, serta sup ayam agar suasana terasa lebih hangat.

Udang Bakar

Udang atau olahan seafood sudah menjadi salah satu hidangan yang paling ditunggu-tunggu.

Terlebih lagi dicampur dengan bumbu oles yang penuh dengan rempah, aromatic, dan dagingnya yang empuk sangat cocok disajikan pada malam tahun baru.

BACA JUGA:Susah Konsumsi Air Putih? Berikut 9 Tips Mudah Untuk Cukupi Kebutuhan Konsumsi Air Putih

BACA JUGA:Tips Cara Merawat Rambut agar Sehat dan Berkilau

Olahan seafood saat ini sudah banyak ditemukan di toko-toko manisan, dengan berbagai macam olahan udang, kepiting, dan lain-lain. Sudah pasti akan menjadi incaran hidangan, hehe.

Sosis dan Jagung Bakar

Ini yang tidak akan pernah ketinggalan, menu bakar-bakar kurang lengkap rasanya jika tidak ada jagung.

Apalagi, hidangan ini tidak hanya memberikan kelezatan, tetapi juga bisa mengakrabkan kamu dan kerabat.

Kamu dapat menggunakan campuran jagung, sosis atau sayuran lainnya.

BACA JUGA:CATAT.. Ini Syarat untuk Pendaki Bukit Kaba

BACA JUGA:WOW.. KKN di Desa Penari Movie Tembus Hingga Bioskop New York!

Sate

Sate menjadi makanan khas Indonesia yang banyak digemari.

Sumber: