Cara membuat Roti Goreng Isi Ayam, Tps Lembut dan Anti Gagal
--
FOOD, CURUPEKSPRESS.COM - Roti goreng merupakan kreasi makanan yang terbuat dari bahan roti namun tidak di panggang melainkan di goreng.
Variasi isi roti goreng boleh bermacam-macam sesuai selera anda.
Resep Berikut ini merupakan cara membuat roti goreng isi ayam.
Bahan Roti :
- 275 g tepung terigu protein tinggi
- 5 g ragi
- 30 g gula pasir
- 2 sdm susu bubuk
- ½ sdt garam
- 2 butir kuning telur
- 145 ml susu cair dingin
- 50 g mentega/ margarin
- Minyak
BACA JUGA:
- Renyah dan Lezat! Cara Membuat Lumpia Goreng Isi Ayam Sayur
- Resep Brokoli Saus Tiram dan Tim Telur, dijamin Kesukaan Anak
Bahan Isian ayam :
- 500 gr daging ayam (rebus hingga empuk, suir suir)
- Minyak
- 4 siung bawang merah (haluskan/parut)
- 4 siung bawang putih (haluskan/parut)
- 1 buah bawang bombai (potong kecil)
- 1 buah wortel besar (potong kotak kecil)
- 2 sdm saus tiram
- 4 sdm kecap manis
- ½ sdt kaldu bubuk
- ½ sdt lada bubuk
- 1 sdt gula pasir
- ½ sdt garam
- 70 ml air putih
- 2 sdm larutan tepung pati jagung
Coating :
- 1 btr putih telur
- 150 g tepung panir
Cara Membuat :
1. Roti : campurkan tepung, gula, garam, ragi, dan susu bubuk sampai tercampur rata.
2. Masukan kuning telur dan susu cair dingin. Aduk sampai sedikit kalis
3. Masukan mentega uleni hingga kalis.
Sumber: