3 Rekomendasi Smartphone Terbaru Tahun 2025 dengan Harga Satu Jutaan Saja!

3 Rekomendasi Smartphone Terbaru Tahun 2025 dengan Harga Satu Jutaan Saja!

3 Rekomendasi Smartphone Terbaru Tahun 2025 Harga Satu Jutaan Saja--

CURUPEKSPRESS.COM - Dijaman sekarang ini tentunya penting sekali untuk sahabat Curup Ekspress mempunyai Smartphone dengan penyimpanan yang luas.

Jika sahabat Curup Ekspress ingin mencari hp dengan RAM yang besar tetapi memiliki budget di satu jutaan saja? tenang  Curup Ekspress akan merekomendasikan hp diharga satu jutaan dengan RAM besar.

 

1. Infinix Hot 50


Infinix Hot 50--

Infinix Hot 50 hadir dengan prosesor MediaTek Helio G100 didukung oleh RAM 6 atau 8 GB dan penyimpanan internal 128 atau 256 GB. Layar berukuran 6,78 inci memberikan pengalaman menonton yang memuaskan. Kamera utama 50 MP dan kamera depan 8 MP. Harga Infinix Hot 50 mulai Rp 1,4 jutaan.

BACA JUGA:Ini 5 Rekomendasi Hp Terbaru 2025 yang Akan Rilis di Indonesia, Adakah Hp Impianmu?

BACA JUGA: Sharp AQUOS sense9 Hp Keluaran Baru dengan Harga Terjangkau, Ini Spesifikasinya!

 

2. Samsung Galaxy A06


Samsung Galaxy A06--

Samsung Galaxy A06 menawarkan layar lebar 6,7 inci dengan refresh rate 90 Hz, memberikan pengalaman visual yang halus dan memuaskan. Ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G85, perangkat ini hadir dalam dua varian: 4 GB RAM dengan 64GB penyimpanan dan 6 GB RAM dengan 128 GB penyimpanan.

Kamera utamanya memiliki resolusi 50 MP, sementara kamera depannya 8 MP. Baterai berkapasitas 5.000 mAh mendukung aktivitas sehari-hari dengan baik. 

BACA JUGA:Kelebihan Hp Infinix Note 40s, Ponsel Berkualitas dengan Harga Terjangkau

BACA JUGA:Kekurangan Hp Infinix Note 40s yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Membeli!

Sumber: