Tidak Banyak diketahui, Mengkonsumsi Bawang Putih Mentah Banyak Manfaatnya Loh..

Tidak Banyak diketahui, Mengkonsumsi Bawang Putih Mentah Banyak Manfaatnya Loh..

--

HEALTH, CURUPEKSPRESS.COM - Bawang putih merupakan bumbu masakan yang biasa kita konsumsi sehari-hari.

Jika dalam bentuk masakan tentu saja kita dapat menikmatinya. 

Namun apakah anda sanggup  mengkonsumsi bawang putih mentah-mentah?

Karena memakan bawang putih mentah tanpa mencampurnya dengan makanan lain ternyata banyak manfaatnya untuk kesehatan tubuh.

dikutip dari website resmi Siloam Hospital berikut manfaat mengkonsumsi bawang putih mentah.

BACA JUGA:

 

  • Menurunkan Risiko Kanker

Bawang putih mengandung sulfur aktif yang dipercaya dapat mengatasi risiko pembentukan sel kanker sekaligus menghambat penyebarannya.

Suatu penelitian menemukan bahwa manfaat makan bawang putih mentah secara rutin dapat menurunkan risiko beberapa jenis kanker, seperti kanker perut, pankreas, kerongkongan, prostat, hingga payudara.

 

  • Melawan Radang, Batuk dan Pilek

Manfaat makan bawang putih mentah selanjutnya adalah mengobati flu, radang, dan batuk.

Manfaat tersebut dihasilkan oleh senyawa belerang yang terbentuk ketika bawang putih dikunyah atau dihancurkan.

Apabila Anda sedang mengalami gejala flu, cara makan bawang putih mentah dipercaya mampu mengurangi keparahan gejalanya dan memacu kesembuhan lebih cepat.

 

  • Mengendalikan Tekanan Darah

Sumber: