Anggrek Tien Soeharto: Keindahan yang Terancam Punah

 Anggrek Tien Soeharto: Keindahan yang Terancam Punah

Keindahan Bunga Anggrek Tien Soeharto-Screenshot Instagram @bataknesia -

Bukan hanya itu, eksploitasi besar-besaran serta berubahnya habitat asli Anggrek Tien Soeharto (Desa Banjara Tele, Kecamatan Harian, Kabupaten Samosir Sumatera Utara) menjadi perkebunan kentang membuat anggrek ini terancam punah.

Namun beruntungnya, Anggrek Tien Soeharto ini tidak tercatat dalam dunia medis sebagai salah satu bahan pengobatan, sehingga mengurangi dampak buruk dari kelestarian anggrek ini.

 

Anggrek Tien Soeharto ini adalah salah satu bunga yang menarik untuk Anda tanam di rumah. Tentu seperti yang telah dijelaskan di atas, Anda hanya akan bisa mendapatkan anggrek yang telah diperbanyak dengan metode penyilangan.

Anda bisa mengunjungi Taman Anggrek Indonesia Permai (TAIP) yang berada tepat di samping Taman Mini Indonesia Indah (TMII) untuk membeli dan mendapatkan pengetahuan seputar tanaman anggrek.

Sumber: