Mengupdate IOS iPhone Itu Penting? Berikut Penjelasan dan Caranya

Mengupdate IOS iPhone Itu Penting? Berikut Penjelasan dan Caranya

Cara update IOS iPhone-Net-

5. Nyalakan unduh pembaruan dan instal pembaruan iOS 

 

Itulah cara mengupdate versi iOS pada iPhone. Lalu, apakah ada pengaruh bila anda tidak mengecek serta memperbarui iOS secara berkala? Tentu ada, ketika iOS tidak di update, maka akan ada kemungkinan beberapa aplikasi tidak dapat di dukung dalam mengoperasikannya.

 

Dengan iOS yang tidak di update, iPhone masih tetap bisa digunakan, namun aplikasi yang anda akan pasang atau update akan menolak karna tidak adanya system yang mendukung. Berikut sedikit penjelasan apabila iOS tidak di update :

 

1. Mengalami bug pada performa iPhone

Misalnya aplikasi weather yang tidak dapat menginformasikan rincian suhu dengan akurat di lokasi terbaru anda. Selanjutnya, wifi terdekat tidak dapat diakses. Selain itu, akan adanya garis kuning pada layar hp anda.

 

2. Keamanan yang dimiliki akan berkurang

Saat tidak adanya update iOS secara terus menerus keamanan akan melemah dan hal inilah yang membuat handphone anda mudah untuk diretas. Pihak Apple sendiri dalam tiap versi pembaharuannya selalu membawa peningkatan keamanan. Bila terdapat celah maka peretas bisa sangat mudah mengakses ke kernel atau bagian inti dari system operasi iPhone. Apabila peretas berhasil mengakses keamanan kernel, maka iPhine anda akan dapat diambil alih, seperti menyadap pengolahan data, dapat mengakses memori penyimpanan, dan lainnya yang menyangkut keamanan iPhone anda.

 

Dari penjelasan di atas meng-update iOS sangat disarankan secara berkala, tanpa harus menunggu adanya pemberitahuan pemblokiran WhatsApp. Karena menimbang dampak yang akan dirasakan pengguna iPhone.

Sumber: