Jenis Makanan dan Bahanya Jika Dipanaskan Ulang

Jenis Makanan dan Bahanya Jika Dipanaskan Ulang

ILUSTRASI/NET--

BACA JUGA:

Penyimpanan di Dalam Aluminium Foil

 

Membungkus makanan dengan aluminium foil saat dipanaskan dapat memindahkan bahan kimia berbahaya ke dalam makanan.

 Hal ini dapat berdampak buruk pada kesehatan Anda.

 

Makanan Segar

 

Jika Anda menginginkan makanan yang aman, pertimbangkan untuk mengonsumsi makanan segar. Makanan mentah tidak memiliki risiko perubahan kimia yang dapat terjadi saat dipanaskan kembali.

Sumber: