Resep Sambal Ayam Pedas
Sambal Ayam Pedas-ILUSTRASI/NET-
FOOD,CURUPEKSPRESS.COM - Ayam sambal adalah hidangan tradisional Indonesia yang terkenal dengan cita rasanya yang pedas dan kaya rempah.
Mari simak resep dibawah ini.
- 1 kg Ayam Potong
- 4 buah cabe merah
- 3 buah bawang putih
- 2 buah bawang merah
- secukupnya kunyit, ketumbar, merica, garam, royco
BACA JUGA:Resep Saus Carbonara Simple
BACA JUGA:Resep Lemea Ikan Nila
Bahan bumbu sambal :
- 15 buah Cabe merah
- 15 buah cabe rawit
- 3 buah bawang putih
- 3 buah bawang merah
- 1 buah tomat
- 1 sdm gula
BACA JUGA:Resep Plecing Bayam Simple!
BACA JUGA:Resep Perkedel Sayur Daun Ketumbar
- Bersihkan ayam potong cuci bersih.
- Kemudian haluskan bahan untuk ungkep ayam (cabe merah, bawang putih, bawang merah, kunyit)
- Setelah itu ungkep ayam dengan bumbu tadi dan tambahkan merica, garam dan royco secukup nya tunggu sampai ayam benar2 empuk.
- Lalu digoreng dgn minyak panas hingga garing dan kecoklatan, tiriskan.
- Kemudian siapkan bahan sambal, lalu direbus.
- Setelah matang, ulek sambal sampai tidak terlalu halus.
- Tumis sambal tambahkan sedikit garam dan gula, lalu masukkan ayam goreng.
- Hidangkan..
Sumber: