Ini Caleg Peraih Suara Terbanyak di Kabupaten Rejang Lebong
Gedung DPRD Rejang Lebong.-NIKE/CE-
CURUPEKSPRESS.COM - Pada pemilihan legislatif (pileg) tahun 2024 beberapa waktu lalu. Dari data yang diperoleh curupekspress.com terdapat tiga Calon Legeslatif (Caleg) yang meraih perolehan suara terbanyak di Rejang Lebong. Adapun untuk urutan pertama suara terbanyak diperoleh Fera Heryani SE, caleg unggulan dari Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerinda) yang mampu mendulang sebanyak 5.964 Suara.
BACA JUGA: Ini 8 Anggota Dewan Terpilih Dapil I Rejang Lebong
BACA JUGA: Ini 6 Anggota Dewan Terpilih Dapil II Rejang Lebong
Dan berhasil mengantarkan Caleg duduk menjadi anggota DPRD Terpilih 2024 - 2029 mendatang.
Kemudian menyusul suara terbanyak kedua didulang oleh Caleg atau politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) atas nama Destiansyah, yang mampu mengumpulkan 4205 suara pada Dapilnya.
BACA JUGA:Ini 9 Caleg Terpilih dari Dapil IV Kabupaten Rejang Lebong
BACA JUGA:Caleg Peraih 7 Kursi pada Dapil III Rejang Lebong
Angka ini dua kali lipat dari caleg urutan nomor 7 yang juga terpilih menjadi anggota DPRD Rejang Lebong 2024 - 2029.
Destiansyah sendiri Caleg dari Dapil III Kabupaten Rejang Lebong, dan Destiansyah sendiri anggota DPRD Rejang Lebong yang saat ini masih menjabat.
BACA JUGA:PDIP Rejang Lebong Siapkan 12 Kader Terbaik Untuk Pilkada 2024
Sudah menuju tahun kelima menjadi corong masyarakat dalam mengusulkan aspirasi pembangunan di Dapilnya.
Perolehan suara terbanyak ke 3 sendiri diraih oleh Caleg Rosni Harwana, yang berasal dari Partai Golongan Karya (Golkar), dengan meraup 3.498 suara.
Sumber: